Jangkau Masyarakat Lebih Dekat, Kemenkumham Sumsel Mengudara di SMART FM

Jangkau Masyarakat Lebih Dekat, Kemenkumham Sumsel Mengudara di SMART FM

Palembang. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan, Dr. Ilham Djaya tak henti-hentinya mendorong seluruh jajaran agar memberikan edukasi dan pemahaman kepada masyarakat, khususnya terkait hukum dan HAM.

Salah satu jalan yang telah ditempuh adalah melalui talkshow di radio SMART FM Palembang, Rabu (17/4). Kakanwil Kemenkumham Sumsel menugaskan Penyuluh

Kunjungi Lapas Banyuasin dan Lapas Sekayu, Kadivpas Kemenkumham Sumsel Ingatkan 4 Titik Rawan

Kunjungi Lapas Banyuasin dan Lapas Sekayu, Kadivpas Kemenkumham Sumsel Ingatkan 4 Titik Rawan

Banyuasin - Kadivpas Kemenkumham Sumsel, Mulyadi melakukan monitoring evaluasi di Lapas Kelas IIA Banyuasin dan Lapas Kelas IIB Sekayu dalam rangka penguatan tugas pokok dan fungsi jajaran pemasyarakatan.

Kunjungan Kadivpas Kemenkumham Sumsel di Lapas Sekayu dan Lapas Banyuasin bersama dengan tim disambut baik oleh Kepala Lapas Kelas IIB Sekayu dan Kalapas

Kemenkumham Sumsel Verifikasi Faktual Calon OBH Baru di Kota Palembang

Kemenkumham Sumsel Verifikasi Faktual Calon OBH Baru di Kota Palembang

Palembang.Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan melalui Tim Pokjada Verifikasi dan Akreditasi Calon Organisasi Bantuan Hukum (OBH) melakukan verifikasi lapangan ke Calon OBH baru di Kota Palembang, Rabu (17/4). Kali ini tim yang dipimpin oleh Kepala Bidang Hukum, Ave Maria Sihombing melakukan verlap di LBH Samudera Ahkam

Pegawai Kemenkumham Sumsel Tak Ada Menambah Waktu Libur Lebaran

Pegawai Kemenkumham Sumsel Tak Ada Menambah Waktu Libur Lebaran

Palembang - Pimpinan dan pegawai Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Sumatera Selatan tidak ada yang menambah waktu libur terbukti semuanya mengikuti Halal Bihalal dan apel pagi mengawali kerja setelah libur dan cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah/2024 Masehi.

Apel pegawai dan Halal Bihalal yang dipimpin

Kemenkumham Sumsel Bahas Merek Kolektif di Radio Sonora

Kemenkumham Sumsel Bahas Merek Kolektif di Radio Sonora

Palembang. Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan melakukan penyebarluasan Informasi Layanan Kekayaan Intelektual melalui Talkshow di Radio Sonora FM, Selasa (16/4).

Tampil sebagai narasumber, Penyuluh Hukum Ahli Muda Kemenkumham Sumsel, Dian Merdiansyah mengajak pendengar memahami tentang Merek Kolektif sesuai dengan Undang-Undang nomor 20 tahun 2016 tentang Merek dan